Pages

Rabu, 12 September 2012

Pengantar Basis Data

Pada materi kali ini kita akan membuat Database menggunakan Microsoft Access.
Microsoft Access adalah salah satu aplikasi dari Microsoft Office yang digunakan untuk
pengelolaan database. Data adalah bahan mentah yang dapat diolah. Dalam kehidupan sehari - hari, kantor, di pusat perbelanjaan, di toko komputer atau lainnya kita selalu berhadapan
dengan apa yang dikatakan data seperti struk penjualan, lap. data pegawai, struk gaji, transkrip
nilai dsb.
Database adalah sekumpulan table yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya. Tabel
terdiri atas Field dan Record. Field adalah Variable yang mewakili suatu kumpulan record/data dan
record adalah sekumpulan data yang mengandung arti.
Pada tutorial kali ini kita akan membahas pembuatan database dan table dengan
menggunakan Microsoft Access.
Buka Microsoft Access, Klik menu File – New

kemudian : Simpan nama database dengan nama (dbmahasiswa)

Sebagai contoh tabel, mari kita buat tabel temamahasiswa sebagai berikut :



tanda *) adalah tanda untuk primary key
langkah pengerjaan :

kemudian :

isi dengan data jurusan seperti gambar di atas, kemudian klik text lalu pilih lookup wizard
setelah mengisi data seperti di atas langkah selanjutnya adalah:

Langkah selanjutnya pilih I will type in the values that I want – klik Next

Selanjutnya Ketik data pada Lookup – Next


Tentukan label Lookup, klik Finish
Tentukan juga field – field lainnya, gunakan Primary Key untuk memberikan Field kunci pada npm



Aktifkan field npm, Edit – Primary Key
Simpan table dengan nama : tmahasiswa 










 Setelah kita membuat tabel, sekarang kita akan Membuat relasi antar table
Table yang dibutuhkan
tabel mata kuliah (tmatkul)



 *) Keterangan Primary Key
Primary Key = Field yang uniqe (tidak boleh ada data yang sama)



Pada NPM tentukan field name : npm, Data Type : Text, dan Field size=10, klik Text Pilih Lookup
Wizard



Pilih I want the lookup column to look up the values in a table or query. Data yang akan menjadi
pilihan Lookup berasal dari table atau query. Klik Next >



Lakukan hal yang sama pada field kdmatkul dengan pilihan table tmatkul
dan isikan data lainnya
Simpan nama table : tnilai


Klik No untuk tidak membuat Primary Key
 

Walaupun lebih baik Anda mengisikan data table pada Form, tapi sebagai latihan Anda diminta
mengisikan data tmahasiswa dan tmatkul sebanyak 10 data.
Membuat Relasi table (Berguna untuk mengawasi cara kerja field table supaya tidak ada
kesalahan)



Enforce Referential Integrity ( Mengawasi dan memberitahukan apabila ada perubahan atau
penghapusan data yang berhubungan)
Cascade Update Related Fields (Bila data npm di tmahasiswa diubah, maka akan merubah
data npm di tnilai)
Cascade Delete Related Record (Bila data mahasiswa di hapus maka data nilai akan terhapus
juga)



Demikianlah Tutorial yang dapat saya bagi pada pembaca sekalian, semoga Tutorial ini bermanfaat...!!!

Tidak ada komentar:

 

Blogger news

Blogroll

About